Bulu mata palsu yang viral di TikTok China ini biasanya terbuat dari serat sintetis atau alami yang sangat tipis dan ringan.
Permukaan bulu mata dilapisi dengan bahan khusus yang dapat menempel pada kulit kelopak mata secara magnetik atau statis.
Itu dia beberapa makeup asal China yang sempat viral di TikTok dengan produknya yang unik.
Produk-produk tersebut pun membuktikan bahwa makeup China tak lagi relevan jika disebut murahan dan tidak berkualitas, karena inovasinya justru membantu para beauty enthusiast untuk tampil cantik dengan lebih mudah.
(*)
Baca Juga: Sedang Viral di TikTok, Apakah Magnetic Eyelashes Aman Dipakai?