Sedangkan kulit dengan pH lebih tinggi (cenderung lebih basa) akan menghasilkan warna berry yang lebih gelap.
2. Forked Eyebrow Pencil
@sakurasimulatorindonesia Pensil alis eyebrow tahan air #pensilalis #pensilalistahanair #pensilaliswaterproof #pensilaliseyebrow ♬ suara asli - Sakura Simulator Indonesia - SAKURA SCHOOL SIMULATOR
Forked Eyebrow Pencil adalah produk inovatif berupa pensil alis yang sempat viral di China beberapa tahun lalu.
Ini adalah alat rias inovatif yang dirancang untuk memudahkan penggunanya membentuk alis natural dan presisi.
Tidak seperti pensil alis tradisional yang memiliki ujung tunggal, forked eyebrow pencil memiliki ujung yang bercabang, biasanya dengan empat cabang kecil.
Cabang-cabang kecil pada ujung pensil memungkinkan Kawan Puan untuk menggambar goresan halus seperti helaian rambut, sehingga menghasilkan alis yang tampak natural dan tidak terkesan buatan.
Selain itu, ujung bercabangnya juga memudahkanmu untuk mengisi alis dengan cepat dan presisi, terutama bagi pemula yang belum terbiasa menggunakan pensil alis.
Baca Juga: Apa Itu Douyin Makeup yang Viral di TikTok? Ini Karakteristiknya
Bukan hanya berguna untuk mengisi alis, cabang-cabang halus pada pensil ini juga dapat digunakan untuk membingkai bentuk alis dan membuat tampilan alis yang lebih tajam.
3. Non-Adhesive False Eyelashes
@lexi_ugc I am so impressed ???? Get it before it runs out! #tiktokshop #ttsacl #fakelashes #fakelashestutorial #magneticlashes #magneticeyelash #wosadolash #wosadoeyelash #wosado #chinesemakeup #douyin #douyin_tiktok_china #douyinmakeup #tiktokshop #tiktokmademebuyit #fakelashes101 #fakelasheshack #makeup #makeupjunkie #eyemakeup #eyemakeuplook #makeuphacks #fyp #fypシ @WOSADO.US ♬ Chopin Nocturne No. 2 Piano Mono - moshimo sound design
Non-Adhesive False Eyelashes atau bulu mata palsu non-perekat adalah tren kecantikan terbaru yang pertama kali populer di China.
Berbeda dengan bulu mata palsu tradisional yang memerlukan lem untuk menempelkannya pada kelopak mata, false eyelashes ini menggunakan teknologi inovatif untuk menempel tanpa lem.
Source | : | Parapuan |
Penulis | : | Citra Narada Putri |
Editor | : | Citra Narada Putri |
KOMENTAR